Minggu, 02 Oktober 2011

Bab 4 Tujuan dan Fungsi koperasi


Tujuan Koperasi
·         Memajukan kesejahteraan anggota pada khususnya dan masyarakat pada umunya serta ikut membangun tatanan perekonomian nasional dalam rangka mewujudkan masyarakat yang maju, adil dan makamur berlandasan pancasila dan UUD 1945
(UU no. 25/1992 pasal 3)
Fungsi Koperasi
v  Membangun dan mengembangkan potensi dan kemampuan ekonomi anggota pada khususnya dan masyarakat pada umunya
v  Berperan serta aktif dalam upaya mempertinggi kulitas kehidpan manusia dan masyarakat
v  Memperkokoh perekonomian rakyat sebagai dasar kekuatan dan ketahanan perekonomian nasional dengan koperasi sebagai sokogurunya
v  Berusaha mewujudkan dan mengembangkan perekonomian nasional yang merupakan usaha bersama berdasarkan atas azas kekeluargaan dan demokrasi ekonomi
(Pasal 4 UU No.25/1992)
Latihan
1.      Tujuan koperasi di atur dalam uu no?
a.      24                     c. 25
b.      23                     d. 52
2.      Tujuan koperasi di atur pada pasal?
a.      3                       c. 1
b.      2                       d. 6
3.      fungsi koperasi di atur dalam uu no?
a. 24                     c. 23
b. 25                     d. 43
4.      Tujuan koperasi di atur pada pasal?
a. 3                       c. 1
b. 2                       d. 4
5.      Pada tahun berapa UU tujuan dan fungsi koperasi disahkan?
a.      1992                    c. 1991
b.      1993                    d. 1995
Jawaban
1.      C
2.      A
3.      B
4.      D
5.      A

Bab 3 Organisasi dan manajemen koperasi


Organisasi
         Definisi organisasi adalah sekumpulan orang yang berkumpul dalam suatu wadah yang terdiri dari pipinan dan anggota-anggotanya yang saling mengikatkan diri dalam sistem. Memiliki Visi, misi dan tujuan bersama.
          Organisasi dibangun oleh struktur kompleks yang melibatkan banyak parameter dan aspek. Komponen utama organisasi adalah people. Faktor ini kemudian biasa disebut sebagai SDM. Kemudian kelengkapan organiasi meliputi perangkat organisasi dan pendukungnya. Faktor nonformal diluar sistem kelembagaan namun melekat dalam aktivitas organisasi seperti budaya, ikatan emosi, ratio persahabatan,kebersamaan dan solidaritas adalah aspek-aspek yang sangat berpenaruh dalam proses manajemen

Organisasi dilihat dari aspek kematangan seluruh.komponen organisasi mengalami pertumbuhan sebagai berikut:
Embrionic    ( Masa adaptasi)
Growth         ( Ditandai dengan aktivitas yang beragam)
Maturation  ( Masa puncak)
Quantum      ( Kondisi dimana ada keinginan untuk mencari tantangan baru)
Decline          ( penurunan / kemunduran)

Desain Organisasi
             Desain organisasi yang disebut juga perencanaan struktur organisasi adalah suatu pencapaian usaha terpadu melalui penyusunan dan penatan tugas dan tanggung jawab; serta aliran atau arus pekerjaan, dari semua komponen dan aktivitas dalam organisasi. Dari semiua komponen dan aktivitas dalam organisasi. Proses ini dijalankan oleh leader dan manajer untuk menyusun dan mengembangkan interaksi efektif antar komponen dalam organisasi untuk mencapai tujuan.
Manajemen koperasi
Mengenal Perangkat Organisasi Koperasi
Perangkat mengandung pengertian sejumlah alat atau perlengkapan yang diperlukan untuk mencapai tujuan. Dalam konsep koperasi perangkat tersebut minimal terdiri atas 3 hal yaitu;
- rapat Anggota
- Pengurus
- Pengawas


Latihan Soal
1.      Salah satu perangkat konsep koperasi, kecuali?
a.      Rapar anggota              c. pengawas
b.      Pengurus                       d. Penjaga
2.      Perangkat konsep koperasi minimal terdiri dari berapa hal?
a.      1                              c. 3
b.      2                              d. 5
3.      Apa arti Maturation?
a.      Masa puncak                       c. masa penurunan
b.      Masa adaptasi                     d. Masa penaikan
4.      Ada berapa aspek kematangan seluruh.komponen organisasi?
a.      5                       c. 3
b.      6                       d. 2
5.      Apa arti Decline?
a.      Masa puncak                          c. Masa adaptasi
b.      masa penurunan                    d. Masa penaikan

Jawaban
1 . D
2. 3
3. A
4. A
5. B